Arsip Tag: superbike

Begini rasanya naik motor legenda Brough Superior SS100 buatan tahun 1939


Pada tulisan terdahulu tentang sejarah motor besar legenda superbike pertama Brough Superior yang bisa dilihat pada artikel disini, tercatat di tahun 1928 sepeda motor  dengan pencipta sekaligus ridernya George Brough mencatat kecepatan 130,6 mph (210,2 km/h) di Arpajon, catatan tidak resmi sepeda motor tercepat di dunia saat itu. :mrgreen:

6.bs_ss100_bonhams

Nah, dari pada penasaran lebih baik kita coba rasakan sensasi dan adrenalin yang terpacu pada saat mengendarai sepeda motor legenda superbike ini dengan melihat video yang diupload oleh Chris Overs berikut ini.

mantaaappp…… blarrrr-blaaarrr!!!! 😆

Ducati 1199 Panigale S, melihat mesinnya bikin Peningpale!!!


Ada yang belum tahu Ducati 1199 Panigale Superlaggera? ini jagoan Ducati yang desainnya cakep! Dari depan tatapan matanya tajam seakan mau memangsa…

panig_r__2__resize

dari samping… ya dari samping aja, tetap menyiratkan sosok sport yang elegan :mrgreen:

panig_r__6__resize

panig_r__4__resize

Saya penasaran ada apa dibalik fairingnya? monggo dilihat gambar berikut ini, klik untuk memperjelas  😀 Lanjutkan membaca Ducati 1199 Panigale S, melihat mesinnya bikin Peningpale!!!