Apakah ini?
?????
Kembali saya akan menuliskan kelanjutan pembuatan frame Honda Tiger Scrambler. Pada postingan terdahulu sudah sampai pada selesainya subframe. Dan sekarang sudah bertambah lagi dengan pemasangan plat penahan as lengan ayun dan juga as shock belakang bagian atas. Berikut ini gambarnya. 😀
Pada gambar diatas terlihat plat penahan as lengan ayun sudah dilas sempurna. Lanjutkan membaca Lanjutan pembuatan Frame Tiger Scrambler