Malah bingung nih! Mau di cat atau di poles saja bak mesin Honda Tiger ini?


Melanjutkan proses pembuatan scrambler, sekarang saya malah bingung nih! 😦
Mumpung mesin belum di garap dan masih gelondongan belum terpasang, terpikir oleh saya sebaiknya didandanin sekalian biar cakep.

image

Ada dua pilihan yang masih membuat saya bimbang, antara di cat hitam doff atau di poles biar kinclong. Kalau chrome saya nggak suka karena terlalu blink-blink. Kalau mempertahankan prinsip irit dan hemat, maka pilihan kedua yang terbaik :mrgreen:

image

Kemarin saya iseng menggosok tutup gir starter dan cover gir depan, belum sempurna sih… Tapi udah kelihatan kinclongnya :mrgreen:
Bagaimana mas bro? Ada saran buat saya?

21 tanggapan untuk “Malah bingung nih! Mau di cat atau di poles saja bak mesin Honda Tiger ini?”

  1. bagus item doff aja pak…lebih cucok sama style-e njenengan πŸ˜†
    kalo krom/blink kan udah pake di kucing emas gigi ireng..eh, salah yo?? πŸ˜†

  2. poollllleeeeessssss…….
    crank case, Cyl Block, Cyl Head cet item, powder coating.
    Tutup klep. tutup noken as. pollleeesss…..

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.