Akhir pekan ini dengan sangat males saya paksa si Kebo untuk mandi. Saya sudah lupa kapan terakhir dia mandi, karena menurut saya mandi ataupun tidak dia sama saja
Tapi dengan dimandikan setidaknya kesan gantengnya sedikit kelihatan. Biarpun tua tapi masih mempesona
Setelah selesai lumayan juga bersihnya, walau menurut saya kebo lebih garang kalau pas kotor 😆
Rawatlah kendaraan kita biar awet dan kondisinya selalu terjaga.
Posted from WordPress for Android
Apek nek reget Pak… Lebih punya taste… 😎
kemproh detected 😆
mobil offroad kinclong ki podo koyo rambo di facial, pedikur menikur trus diwedaki 😀
waks!! 😯