Sekian lama bertapa akhirnya proyek pertama saya mulai dilanjutkan kembali π
Kali ini perubahan yang dilakukan adalah penambahan side stand dan pembuatan tangki BBM.
Monggo…. check this out! π
Gambar diatas saat BC1 belum punya side stand dan sedang dirancang penempatannya π Lanjutkan membaca Kabar Blackcat versi 1 yang sekian lama tertunda